Review " Wardah Aloe Vera Gel "
Hai Queenz,
kali ini, saya akan mereview betapa hebatnya produk " Wardah Aloe Vera Gel "
kalo kalian punya kulit wajah yang kering saya menyarankan kalian untuk memakai pelembab wajah " Wardah Aloe Vera Gel " Mengapa? karena produk ini sangat cocok untuk yang mempunyai kulit kering. Biasanya, produk-produk Wardah cukup panas jika dipakai untuk beraktivitas diluar rumah khususnya siang hari. Selain panas, produk Wardah yang lain kadang-kadang membuat wajah menghasilkan minyak wajah yang berlebih. Berbeda dengan " Wardah Aloe Vera Gel " produk ini sangat enak dan ringan ketika dipakai untuk beraktivitas di luar rumah. Produk ini sangat multifungsional, bisa kalian gunakan untuk pelembab, bisa jadi lotion, antiiritasi, heat protector bagi kalian yang suka catokan, dll.
Yuk.. kita liat kelebihan dan kekurangan dari produk " Wardah Aloe Vera Gel " lebih lengkapnya
Kelebihan :
kali ini, saya akan mereview betapa hebatnya produk " Wardah Aloe Vera Gel "
kalo kalian punya kulit wajah yang kering saya menyarankan kalian untuk memakai pelembab wajah " Wardah Aloe Vera Gel " Mengapa? karena produk ini sangat cocok untuk yang mempunyai kulit kering. Biasanya, produk-produk Wardah cukup panas jika dipakai untuk beraktivitas diluar rumah khususnya siang hari. Selain panas, produk Wardah yang lain kadang-kadang membuat wajah menghasilkan minyak wajah yang berlebih. Berbeda dengan " Wardah Aloe Vera Gel " produk ini sangat enak dan ringan ketika dipakai untuk beraktivitas di luar rumah. Produk ini sangat multifungsional, bisa kalian gunakan untuk pelembab, bisa jadi lotion, antiiritasi, heat protector bagi kalian yang suka catokan, dll.
Yuk.. kita liat kelebihan dan kekurangan dari produk " Wardah Aloe Vera Gel " lebih lengkapnya
Kelebihan :
- multifungsi ( lotion, moisturizer, heat protector, antiiritasi, primer make up)
- ringan ketika dipakai di wajah
- tidak menimbulkan minyak wajah berlebih
- dingin ketika di aplikasikan di wajah
- bisa dipakai untuk cowo atau cewe
- ga makan tempat
Kekurangan :
- harga yang cukup mahal sekitar 30k-40k ( menurut saya mahal untuk satu barang )
- cepat habis ( karena ukuran yang cukup kecil menurut saya )
Itu aja sihhhh. Banyak juga sihhh. Susah jelasinnya karena produk ini bagus banget Queenz. Kalo ada niat beli produk ini saya sarankan beli di online shop walaupun lebih mahal dari barang yang dijual di toko kosmetik. Bisa juga beli di toko-toko kosmetik tapi suka cepet habis. Namanya juga produk bagus pasti cepet habis stocknya. " Wardah Aloe Vera Gel " adalah produk lokal yang bagus buat kalian.
Sekian review dari saya. Kalo berminat beliin satu yaa buat aku. Jika ada pertanyaan bisa dikomen aja yaaa.
Bye Queenz
Komentar
Posting Komentar